MENULIS KTI ( KARYA TULIS ILMIAH )

Assalamu'alaikum
Tak perlu berbasa basi lagi langsung saja ke intinya :

Karya ilmiah merupakan karangan ilmu pengetahuan yg menyajikan fakta yg dapat dibuktikan kebenarannya dan ditulis menurut metodologi penulisan yg baik dan benar.



Bentuk-bentuk KTI :
 - Proposal
 - Laporan Ilmiah
 - Makalah
 - Artikel Ilmiah
 - Skripsi    > S1
 - Tesis       > S2
 - Disertasi > S3
 -  DLL.

Sistematika KTI :

1. Pendahuluan
    1.1 Latar belakang masalah
    1.2 Rumusan masalah > dituliskan dalam kalimat tanya
    1.3 Tujuan

2. Isi

3. Penutup
   3.1 Simpulan
   3.2 Saran

Daftar Pustaka

Langkah-langkah yg dapat dilakukan ketika akan menulis karya tulis :
1. Menentukan Topik
2. Mengumpulkan data berdasarkan topik yg dipilih
3. Membuat kerangka karangan
4. Menyusun kerangka tulisan menjadi karya tulis ilmiah yg utuh dan lengkap

Demikianlah tulisan dari saya, karena saya juga masih dalam proses pembelajaran.

Sumber : Buku Bahasa Indonesia kelas IX, Guru Bahasa Indonesia
                

Komentar

  1. terlalu simpel dalam menjelaskan "KTI"

    BalasHapus
  2. Online Game - GDT Holdings
    GDT is a sports and virtual horse racing company operating 온라인카지노 today in South Africa using a variety of 예스카지노 betting-related companies including Betway SA, ‎Live betting · ‎Game

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Makalah "Pengolahan Limbah Plastik"